Feature Penjual Cilok Bak DJ Ini Dikerubungi Ibu-ibu Hingga Viral Video tersebut memperlihatkan seorang penjual cilok memasang sound system dan memutar musik untuk menarik pembelinya.