Cara Menyisir Rambut untuk Menutupi Rambut Botak Ini Viral

"Warganet pun banyak yang merasa terkejut dengan penampilan sang pria usai menyisir rambutnya dan menutupi kebotakannya. Warganet pun langsung memberikan berbagai komentar dan tanggapan menarik di kolom komentar video tersebut."

Baru-baru ini jagat maya dihebohkan dengan aksi yang dilakukan seorang pria dalam menutupi kebotakan di kepalanya. Kepala botak pada pria bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari faktor usia dan keturunan, infeksi di kulit kepala, stres, konsumsi obat-obatan, hingga cara menata rambut yang salah.

Namun rupanya, ada trik jitu yang dilakukan oleh seorang pria untuk menutupi kebotakannya. Seperti video yang diunggah oleh akun instagram @karunadu.reels yang viral belakangan ini. Dalam video tersebut terlihat seorang pria yang mengenakan kaos orange tengah merekam aksinya dalam menyisir rambutnya yang botak di bagian depan tersebut.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/reel/CmwLOjTjWuf/?igshid=MDJmNzVkMjY%3D

Sang pria dengan sengaja memanjangkan rambutnya di bagian samping kanan kiri dan belakang tersebut untuk menutupi  kebotakannya. Sang pria pun langsung beraksi menyisiri rambut kepalanya dan ditata agar tak kelihatan botak.

Awal mulanya rambut yang bagian kanan dan kiri disilangkan ke atas untuk menutupi kebotakannya. Tak membutuhkan waktu lama, sang pria pun hanya menata rambutnya dengan tangan kosong dan hasilnya sangat menakjubkan.

Kini tampilan pria tersebut terlihat sangat menawan dan tak ada tanda-tanda kebotakan. Video yang berdurasi singkat ini pun berhasil menarik perhatian warganet yang menyaksikannya dan viral.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/reel/CmwLOjTjWuf/?igshid=MDJmNzVkMjY%3D

Warganet pun banyak yang merasa terkejut dengan penampilan sang pria usai menyisir rambutnya dan menutupi kebotakannya. Warganet pun langsung memberikan berbagai komentar dan tanggapan menarik di kolom komentar video tersebut.

"He cannot ride a bike without helmet 🤣 (dia tidak bisa berkendara motor tanpa helm)," tulis akun @sreerag_nr.

"Be protected from fast blowing wind (harus terlindung dari tiupan angin kencang)," balas akun @hassann_786.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/reel/CmwLOjTjWuf/?igshid=MDJmNzVkMjY%3D

"Working with what you got (Bekerja dengan apa yang Anda punya)," timpal akun @stuart_santana_realestate.

"Wind becomes his biggest enemy (angin akan menjadi musuh terbesar baginya)," ujar akun @julius.hof1.

"Ok. Lets switch on the fan (oke, masi kita nyalakan kipas angin)," balas akun @_light_of_life_5.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/reel/CmwLOjTjWuf/?igshid=MDJmNzVkMjY%3D

"Or hawa ka halka sa jhonka or yee khatam (Dan sedikit hembusan angin dan semuanya berakhir)," timpal akun @mmehulsingla.


Baca Berita yang lain di Google News



Our Network