Cara Menggunnakan Wireless Charger, Isi Daya Ponsel Tanpa Kabel

"Perhatikan caranya di bawah ini!"

Wireless charger adalah teknologi yang memungkinkan pengisian daya baterai dengan jarak pendek tanpa menggunakan kabel.

Pada dasarnya wireless charger memiliki prinsip kerja mengantarkan induksi elektromagnetik ke ponsel.

Di dalam wireless charger, terdapat satu koil yang fungsinya menghadirkan medan elektromagnetik bolak-balik.

Jadi, ponsel akan menerima medan elektromagnetik tersebut dan mengubahnya menjadi arus listrik sehingga memungkinkan mengisi baterai.

Beberapa smartphone memiliki wireless charger yang terpasang secara built-in. Namun, ada beberapa ponsel lain yang membutuhkan case yang didalamnya terdapat recivier.

Bagi ponsel yang tidak tersedia case, anda dapat menggunakan adaptor universal, sehingga memungkinkan ponsel lama untuk mendukung pengisian daya nirkabel.

Setelah anda mengerti apa yang dimaksud dengan wireless charger, berikut simak bagaimana cara menggunakannya di bawah ini.

Cara Menggunnakan Wireless Charger

1. Siapkan ponsel dan perangkat wireless chargernya.

TamanPendidikan.com

YouTube: IDM

2. Kemudian hubungkan wireless charger ke listrik.

3. Setelah itu taruh ponsel di atas perangkat wireless charger.

TamanPendidikan.com

YouTube: IDM

4. Tunggu hingga daya ponsel terisi penuh.


Baca Berita yang lain di Google News



Our Network