Piton dengan Perut Bengkak Ditemukan di Sungai Kecil, Ternyata Usai Telan Celeng

"Ular piton dengan perut yang besar itupun membuat warga penasaran. Ternyata perut piton yang menggembung itu disebabkan karena usai memakan babi hutan (celeng)."

Ular piton sudah biasa memakan hewan yang berukuran besar. Bahkan sering kali mangsa yang ditelan jauh lebih besar dariukuran tubuh ular piton sendiri. Setelah makan besar, ular piton  biasa tidak makan selama berbulan bulan.

Sebuah video yang memperlihatkan ular piton ditemukan warga di sebuah sungai kecil. Saat ditemukan, perut ular piton tersebut terlihat menggelembug besar.,

Video mengejutkan tersebut diunggah dan disebarluaskan oleh akun tiktok @ suar_saja. Ular piton dengan panjang sekitar 5 meteran tersebut tak bergerak dan tergeletak di sebuah sungai kecil. Usai ditemukan, warga langsung mengevakuasinya dan mengangkatnya ke atas pinggir sungai.
TamanPendidikan.com

WhatsApp Image 2022-05-12 at 11.19.37.jpeg

Ular piton dengan perut yang besar itupun membuat warga penasaran. Apakah isi dalam perut piton tersebut. Ternyata perut piton yang menggembung itu disebabkan karena usai memakan babi hutan (celeng).

Warga dibantu anggota TNI beramai ramai mengevakuasi piton tersebut menggunakan potongan bambu untuk mengangkatnya. Lokasi tersebut berada di daerah Kabupaten Aceh Jaya, Provinsi Aceh. Video tersebut kini viral di media sosial dan telah disukai 15 ribuan lebih warganet.
   TamanPendidikan.com

WhatsApp Image 2022-05-12 at 11.19.38.jpeg

"Kenapa itu meninggoy gasi😭😭😫," tanya akun @ fablan ganteng 2489052882.

"Diman mas kejadian yan," tanya akun @ user8935528916734.

"di Kabupaten Aceh Jaya, Provinsi Aceh," jawab akun @ SU4R💯 · Creator.

"Kek ya ular nya makan orang," ujar akun @ Nur Rahmah.
TamanPendidikan.com

WhatsApp Image 2022-05-12 at 11.19.38 (1).jpeg

"Ularnya makan babi," ungkap akun @ 🐼 Beby yolanda 🐻.

"Takut..," tulis akun @ Mahesa11_19.

@suar_saja Piton Mangsa Babi Hutan #fypdongggggggg ♬ bunyi asal  - @aedyfb83


Baca Berita yang lain di Google News



Our Network